Program Pascasarjana

Doktor Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir

KETUA PROGRAM STUDI:
Dr. H. Muhammad Hariyadi, M.A.

Lihat Profil Lengkap

Visi

Menjadi Program Studi Unggul, Ikonik, dan Progresif dalam Pengembangan Keilmuan Berbasis Al-Qur’an yang Terintegrasi dengan Kemajuan Sains dan Spirit Keindonesiaan.

Misi

1.Menyelenggarakan pendidikan unggul berbasis Al-Qur’an yang terintegrasi dengan kemajuan sains dan nilai keindonesiaan.

2.Melaksanakan penelitian ilmiah bermutu tinggi dan pengabdian kepada masyarakat yang berdaya guna bagi kebutuhan masyarakat di tingkat nasional dan global.

3.Melakukan kerjasama di tingkat nasional dan global yang memperkuat daya tawar keunggulan bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat berbasis Al-Qur’an.

4.Menyelenggarakan tata kelola dan layanan program studi yang berkualitas, kondusif, inklusif, dan akomodatif.

Tujuan

1.Menghasilkan ahli Al-Qur’an dan mampu mengintegrasikan dengan kemajuan sains dan nilai keindonesiaan.

2.Menghasilkan peneliti Al-Qur’an (Qur’anic Researcher) dengan pendekatan inter-, multi-, dan transdisipliner.

3.Menghasilkan lulusan yang mampu menganalisis sosial keagamaan berdasarkan argumentasiilmiah sebagai basis perumusan kebijakan di bidang sosial keagamaan.

4.Merealisasikan kerja sama akademik dan nonakademik di tingkat nasional dan global.


Silabus/RPS

Sertifikat Akreditasi